PT Batavia Indo Global
Operator Production
-
LokasiBanten
-
Tipe PekerjaanPenuh waktu
-
Pengalaman1 - 3 tahun
-
PendidikanSMA/SMK, D3/S1
-
GajiKompetitif
-
DeadlineNovember 6, 2025
PT Batavia Indo Global (BIG) adalah perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang produksi susu dan minuman siap minum, termasuk produk seperti krimer kental manis, susu evaporasi, susu steril, serta minuman dalam kemasan kaleng. Didirikan dengan komitmen tinggi terhadap kualitas dan inovasi, perusahaan ini beroperasi di fasilitas modern yang dilengkapi dengan teknologi mutakhir untuk menjamin efisiensi produksi dan konsistensi mutu produk. Pabrik utamanya berdiri di atas lahan seluas sekitar 40.000 meter persegi, dengan tambahan pabrik pembuatan kaleng berstandar tinggi seluas 10.000 meter persegi, sehingga memungkinkan PT Batavia Indo Global mengontrol keseluruhan proses produksi secara mandiri.
Kami Saat ini sedang membuka lowongan pekerjaan untuk posisi Operator Production dengan kualifikasi pekerjaan sebagai berikut :
Kualifikasi dan Posisi Pekerjaan
OPERATOR PRODUCTION
- Minimal lulusan SMA/SMK/D3/S1 Semua Jurusan
- Pengalaman minimal 1 tahun di industri dairy/beverage manufacturing
- Diutamakan memiliki sertifikat GMP, FSSC 22000
- Penempatan di Kawasan Industri Modern Cikande
- SUBJECT EMAIL : Operator Production_Name
Penempatan Pekerjaan
- Kawasan Industri Modern Cikande, Jl. Raya Modern Industri Block D No 1 & 2, Barengkok, Kec. Kibin, Kabupaten Serang, Banten 42185